Dengan warna kostum kebanggaan klub London utara itu, yakni warna merah dan putih sebagai kaos tim utama Arsenal, dengan warna jersey seluruh body merah dan putih pada lengan.
Rincian lebih lanjut di jersey pada bagian leher belakang luar terdapat semboyan "Victoria, Concordia, Crescit" - motto klub yang sudah lama tertanam sejak tahun 1948 hingga kini, dan diterjemahkan sebagai Kemenangan Melalui Harmoni.
0 komentar:
Posting Komentar